itchcreature

  • itchcreature.com
    • p.khrisno.a
      • HAP Projects
      • Idea – Manifesto
      • Writings
    • Initiative
      • Kotakotak
      • competitions
      • Placemaking
      • Rumah Asuh
    • Mlakumlaku
    • Nuwalarupa
    • About

Category: p.khrisno.a

December 17, 2024

Portugal-Norwegia 2024

Sore ini salju lebat terus menerpa. Salju tipis yang berhembus tanpa henti menumpuk di kepala dan bahu jaket. Cuaca dengan sangat cepat bersilih ganti….

October 12, 2024

Rumah Tinggal Lebak Bulus

Rumah tinggal di lebak bulus. Rumah dengan 2 kamar tidur anak dan 1 kamar tidur utama. Lantai dasar digunakan sebagai ruang bersama, seperti ruang…

January 11, 2023

Rumah Tinggal Pejaten

Rumah tinggal di kawasan Pejaten dengan luas tanah sekitar 600 m2. Rumah ini memiliki 5 kamar tidur dan sebuah kolam renang. Dibangun dengan nuansa…

August 15, 2022

Ekspedisi Pulau Sabu

Sebuah perjalanan perdana tim Rumah Asuh ke Pulau Sabu untuk persiapan pembangunan rumah budaya dan rumah tenun di Pulau Sabu.

May 8, 2022

Belajar lewat Infrastektur Nusantara di Labuan Bajo

1 Pohon melambai-lambai di sepanjang perjalanan. Pohon-pohon hujan tropis seperti kemiri dan meranti pekat menghias pemandangan. Beberapa kali tajuk-tajuk hijau terbuka dengan pemandangan sawah…

April 27, 2018

Poin-Poin Merancang Ruang Terbuka Publik

Saya masih ingat menulis tentang wajah kota dan bagaimana peran arsitek untuk menatanya tahun 2008

May 16, 2017

Menuju Arsitektur Naungan

Tulisan ini adalah rangkuman beberapa tulisan saya sebelumnya;

April 13, 2017

Tradisi Meng”ada” Dalam Naungan

Arsitektur dibangun karena kebutuhan manusia untuk berkegiatan menyesuaikan dengan lingkungannya. Pertanyaan dan asumsi saya ini hadir dan masih berproses dalam perjalanan-perjalanan saya melihat peradaban…

February 29, 2016

Batas dalam Arsitektur Naungan

Batas   Memahami batas dalam arsitektur adalah usaha memahami sejarah panjang bagaimana arsitektur terbentuk.  

May 31, 2015

Ratenggaro di Pameran Titik Silang, Dia.Lo.Gue Galeri, Mei 2015

Saya berkesempatan kontribusi di Pameran Titik Silang yang di Kuratori oleh Danny Wicaksono dan Andra Matin di Galeri Dia.Lo.Gue, Kemang.

May 29, 2015

Project For Public Space – Waduk Melati – 2011-2013

Ini adalah workshop yang di gagas oleh jongArsitek! dan House the House tahun 2011 untuk Kota Jakarta dibawah naungan Ridwan Kamil.

May 12, 2015

Entry : ARCASIA Travel Prize 2015 : Architecture of Naungan*, Study Case : Open Market

Architecture of Naungan* Radical Reintepretation of Modern Tropical Architecture from Indonesian Vernacular Buildings

March 13, 2015

Catatan kecil Arsitektur Naungan

Untuk menciptakan inovasi(berbeda-lebih baik) dalam arsitektur, tentu kita perlu melihat bagaimana lingkungan dan iklim yang ada sebagai kondisi yang perlu diperhatikan pertama kali.

May 14, 2014

Flourishing Summarecon (2012)

FLOURISHING SUMMARECON Sayembara Gerbang Summarecon Bekasi adalah usaha mengabstraksikan bentuk logo Summarecon Bekasi menjadi sebuah tugu utama berbentuk 4 rangkaian tak terputus sebagai abstraksi…

October 7, 2013

BirdHouse Project

Kali ini, menyumbang salah satu desain untuk rumah burung, 3 rumah burung yang ditumpuk menjadi satu dengan material kayu jati yang dibiarkan terlihat mentah.

February 20, 2013

Jelajah : meningkatnya penglana arsitektur

13.00 1/11/12   Beberapa orang tampak sibuk berlalu lalang, masing masing mengeratkan jaket dan syalnya, memasukkan tangan kedalam saku, berjalan cepat menuju tujuannya. Hari…

May 9, 2010

Urbane Fellowship Program dan setelahnya.

Buat temen2 Urbane fellowhsip Program (UFP), alumni finalis dan yang baru saja menang, UFP memberikan satu contoh untuk kita satu jalur baru,

November 30, 2009

Dayeuh Anom

Sebuah Mega Proyek Prestisius baru akan menjadikan Bandung sebagai gerbang utama pariwisata Jawa Barat. Hal itu disampaikan oleh Rama Adhitya selaku Arsitek PT. Bangkit…

Copyright 2006-2020 itchcreature.com